beberapa hari yang lalu saya baru saya membuat sebuah tattoo.
bagi saya ini spesial, pertama saya menggambar konsepnya sendiri dan meletakkannya ditempat yang paling sakit menurut saya.
masih ingat gambar ini :
gambar yang berjudul I’m Not Fighter inilah yang saya pilih sebagai tattoo.
gambar ini menceritakan tentang bagaimana seorang anak dengan badan kurus dan rambut kelimis yang menggunakan sarung tangan untuk bertinju. yang ingin saya sampaikan dari gambar ini adalah “orang tua tidak seharusnya memaksa anaknya untuk jadi siapa pun, bisa kalian bayangkan bagaimana hancurnya anak ini jika menjadi seorang petinju ”
dan inilah proses pembuatan tattoo saya :
Wow.. itu sakit tapinya tapi kalau senang ya jadi happy aja.
Punya obsesi berapa tatto yg ada di tubuh?
obsesi sih gk ada mbk,tp selagi masih bisa menggambar dan saya rasa gambarnya pantas untuk ditanam seumur hidup. ya kenapa tidak untuk tattoo kembali !
Salut! Selalu salut sama orang yang berani bikin tatto.
*membungkuk dalam-dalam ala Jepang*